Select Page

Hari Jumat, 26 April 2019 bertempat di Pengadilan Agama Majalengka, seluruh tim Tenis beregu Pengadilan Agama sewilayah III Cirebon bertanding memperebutkan piala Korwil.

Dalam pertandingan ini, Pengadilan Agama Sumber berhasil menjuarai turnamen ini.

tenis beregu 2019 1